Daun binahong Manfaat dan Khasiatnya untuk Kesehatan

|| || || Leave a komentar
Daun binahong ?Pernah dengar nggak ?Daun binahong merupakan bagian tumbuhan dari tanaman binahong yang berbentuk daun menyerupai bentuk hati.Tanaman binahong bisa hidup di daerah mana saja ,baik itu di dataran rendah maupun di dataran tinggi.Pada mulanya tanaman ini ditemukan di dataran cina namun sekarang banyak ditemukan diberbagai penjuru dunia.Misalnya saja di korea, Madagaskar dan juga di negara kita tercinta Indonesia.Daun binanhong mempunyai banyak sekali khasiat dan juga kegunaanya untuk kesehatan.Namun banyak sekali orang yang belum mengetahui akan manfaat dari daun binahong tersebut.

Berbagai kegunaan dan manfaat  dari daun binahong bisa kita dapatkan melalui konsumsi sebagai ramuan  obat obatan tradisional.Cara membuat ramuannya juga cukup gampang ,namun di artikel ini saya hanya akan berbagi mengenai manfaat dan khasiatnya saja.itupun sudah panjang kali lebar untuk menjelaskannya karena memang sangat amat banyak sekali manfaat daun binahong ini.

Manfaat Daun Binahong untuk Kecantikan

Manfaat utama daun binahong di bidang kecantikan adalah dapat menjadikan wajah kita bebas dari jerawat.Kita tahu jerawat memang musuh utama bagi yang mengingikan tampil cantik depan umum ataupun pasangan kita.Jerawat juga banyak jenisnya dari jerawat batu atau yang jerawat membandel kecil tapi sulit hilang,bahkan jerawat bisa mnyebabkan bopeng yang membuat noda hitam pada wajah.Untuk itu daun binahong adalah jawabannya.

Manfaat daun binahong dapat mengatasi semuanya di atas dari jerawat batu sampai yang nmembandel.Caranya dengan menghaluskan langsung daun binahong yang sudah di cuci bersih kemudian gunakan untuk mengusap usap wajah .Biarkan saja sampai kira kira satu jam sehingga akan meresap sari sarinya.Selain itu juga bisa dengan cara merebus daun binahong  secukupnya kemudian gunakan untuk mencuci wajah yang berjerawat.Jika dilakukan secara rutin misal sehari sekali maka niscaya jerawat anda akan ...goodbay..pada anda dan andapun bahagia.

Khasiat Daun Binahong untuk Kesehatan Tubuh

manfaat+daun+binahong

Selain manfaat dalam bidang kecantikan Daun Binahong juga sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan tubuh yang lainnya.
  • Mengobati lemah shahwat 
  • bermanfaat sebagai obat ambyen yang sudah berdarah
  • mengobati Batuk bercampur dengan darah
  • mencegah terjadinya penyakit stroke pada usia tua
  • dapat menghangatkan tubuh yang dingin
  • mengobati terjadinya radang ginjal
  • mengobati mimisan pada hidung
  • mengobati paru paru dan flek
  • menambah gairah nafsu makan
  • mencegah sakit pinggang pada tubuh
  • mengobati luka luka akibat kecelakaan misalnya
  • dapat meningkatkan kekebalan tubuh sehingga bebas infeksi
  • mengobati pembengkakan pada organ jantung
  • menyembuhkan luka bakar
  • menyembuhkan disentri
  • mengobati gusi berdarah
  • mengurangi gejala akibat gegar otak ringan maupun berat
  • mencegah dan mengobati penyakit pegal pegal pada tubuh
  • mengobati peradangan pada organ ginjal
  • mengurangi rasa sakit akibat patah tulang
  • mengobati gatal gatal pada tubuh
  • mengobati penyakit dermatitis kulit seperti halnya eksim
Selain manfaat binahong tersebut di atas sebenarnya masih banyak lagi yang bisa di obati namun saya rasa tersebut diatas sudah cukup mewakili dari semua manfaatnya untuk  kesehatan tubuh. 

Cara membuat ramuan untuk mengobati penyakit semua itu diatas adalah;
1.Untuk penyakit  dalam tubuh bisa  dengan cara merebus daun binahong yang agak banyak ( semakin banyak semakin baik dan banyak pula khasiatnya.).Gunakan air rebusan daun binahong untuk diminum rutin dua  kali sehari pagi dan sore,biasakan meminumnya tanpa bosan sebelum anda mendapatkan hasilnya.Karena dari pengalaman orang akan selalu suka yang instan instan untuk penyebuhan dan jarang telaten untuk sesuatu yang memerlukan kesabaran termasuk penyembuhan dari bahan bahan alami.
baca juga artikel keren Pantai Sigandu Batang

2.Untuk luka atau penyakit luar caranya adalah dengan menumbuk beberapa daun binahong sampai lembut ,gunakan untuk membalut yang luka sakit tersebut.Misalnya untuk jerawat atau eksim tempelkan langsung tumbukan daun binahong tersebut langsung pada daerah luka.Akan lebih berkhasit lagi jika ditambah ramuan dari dalam tubuh yang direbus tadi.

Bagaimana kawan,mudahkan untuk mendapat manfaat serta khasiat daun binahong.Semoga kita menjadi salah satu yang bisa mendapatkan manfaat tersebut.Salam sehat.






/[ 0 komentar Untuk Artikel Daun binahong Manfaat dan Khasiatnya untuk Kesehatan]\

Post a Comment

 
.com/blogger_img_proxy/